Selamat Datang di Blog Kami, Terima Kasih Untuk Semua By Bahar Creative dan inovative

Dasar-dasar SQL

SQL merupakan bahasa relasional atau bahasa yang memiliki hubungan dan banyak digunakan dalam suatu aplikasi bahasa SQL, kita dapat membuat suatu perubahan, baik itu berupa insert (masukan) data, delete (menghapus) data dan sekedar melihat-lihat data. 

Data Relasional 

SQL didasarkan pada kalkulasi tupel. sebagai hasilnya, setiap query yang bisa dirumuskan menggunakan kalkulus relasional tupel bisa juga dirumuskan menggunakan SQL. Suatu database relational adalah database yang digunakan merupakan kumpulan beberapa tabel yang saling berhubungan satu sama lain. tabel terdiri atas baris (row) dan kolom (columm). tiap-tiap baris menyatakan record dan tiap-tiap kolom menyatakan record dan atribut yang termuat dalam suatu table. 

Contoh pembuatan database perpustakaan yang memiliki tiga tabel, yaitu : 

1) tabel perpustakaan : didalamnya terdapat kumpulan atribut yaitu kode buku (kode_buku), judul buku (judul), pengarang (pengarang).

2) tabel anggota : tabel yang memili atribut :Kode anggota (kode_anggota), nama (nama), alamat (almt).

3) peminjam table yang memiliki atribut : menyimpan informasi buku (kdbuku), yang meminjam buku (kode_anggota) juga menghubungkan dua tabel lain.

tabel perpusatakaan dan anggota dapat dianggap sebagai relationship antara tabel Perpustakaan dan anggota.

BAHASA SQL

merupakan bahasa yang mudah dipahami. dengan bahasa sql kita dapat melakukan perintah-perintah sql pada database mysql, antara lain :

- memasukkan record atau menambah record baru kedalam database.

- melakukan eksekusi terhadap query.

- mengambil data dari dalam database.

- menghapus record.

- membuat tabel dan menghapus tabel.

- membuat dan menghapus database pada mysql Dll.

Pengentikan perintah SQL dapat digunakan huruf besar maupun kecil, karena bahasa database tidak bersifat case sensitive (membedakan penululisan hufuf besar dan huruf kecil). penulisan perintah sql SQL harus akhiri dengan tanda titik koma (;).

untuk lebih jelasnya kita mulai saja dengan bagian awal dari perintah SQL, yaitu dengan membuat database baru, sebagai contoh kita akan membuat database 'mahasiswa' dengan mengetikkan perintah berikut :

1. membuat database baru :

create database latihan1;

untuk melihat apakah database telah berhasil, mengetikkan show database; maka akan tampil database yang telah kita buat.

untuk bekerja pada database mysql, pilih terlebih dahulu database yang akan digunakan menggunakan perintah use latiahan1; 

langkah selanjutnya setelah meilih database adalah membuat tabel menggunakan nama tabel baru  dengan nama mahasiswa. ex :

create tabel mahasiswa ( nim int(8) not null primary key, nama varchar (20), 

- > kelas varchar (4), jurusan (20), fakultas varchar (20), jenis_kelamin char(1));

perintah diatas akan membuat sebuah tabel dengan nama mahasiswa dengan beberapa kolom  nim : yang memiliki tipe data integer yang dengan batas inputan sebanyak 8 angka. 

Bersambung... (cape bgd).. 
   

Posted in Label: |

0 komentar:



Statistik MLM Indonesia